Suplemen Penyerap Kalsium yang Aman untuk Penderita Diabetes
Pusat Penelitian Kimia
Tersedia dalam bentuk serbuk dan cairan. Senyawa golongan sakarida yang diperoleh melalui reaksi enzimatis dari inulin menggunakan enzim inulin fruktotransferase (IFTase) mikroba.
- Berpotensi untuk mencegah osteoporosis.
- Berpotensi untuk mencegah anemia.
- Berpotensi untuk menurunkan risiko kanker usus.
- Berpotensi untuk meningkatkan kesehatan sistem pencernaan.
- Food ingredient alami sehingga aman dikonsumsi.
- Rasa manis tanpa kalori sehingga cocok untuk orang yang menderita diabetes.
- Tidak dimetabolisme dalam sistem pencernaan, tetapi di dalam usus (prebiotik).
Paten terdaftar, skala produksi 10 L
Pengguna
Industri farmasi dan pangan.